sumarsono.com
Take it with a grain of salt


Tes Kirim Email Laravel via Artisan Tinker

Posted on

Laravel bisa kirim email, konfigurasi smtp ada di dot env. Adakalanya aku edit dot env dan ingin segera tes dot env tersebut. Cara tercepat adalah tes lemat commnd line. Beruntung, laravel membawa artisan tinker.

Untuk kirim email laravel dari terminal/tinker, pertama edit .env dan isi konfigurasi smtp

MAIL_MAILER=smtp
MAIL_HOST=striped-due-privacy.co.id 
MAIL_PORT=465
MAIL_USERNAME=[email protected]
MAIL_PASSWORD=striped-due-privacy
MAIL_ENCRYPTION=ssl
MAIL_FROM_ADDRESS=[email protected]
MAIL_FROM_NAME="${APP_NAME}"

Clear config cache laravel

sudo -u www-data php artisan config:cache

Masuk ke tinker

sudo -u www-data php artisan tinker

Lalu jalankan script php

Mail::send('welcome', [], function($message) { $message->to('[email protected]')->subject('Testing mails '); });

Selesai, langsung cek inbox [email protected], seharusnya sudah masuk, isinya html welcome blade yang sudah dirender. Kalau tidak masuk, maka akan ada error log dari tinker.

Cool~